Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPenelitian ini mengkaji gaya hidup remaja Surabaya. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan membagikan kuesioner kepada 400 orang. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis faktor dan analisis cluster. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 10 faktor yang terbentuk, yaitu The Superstars, The Dreamers, The Adventurer, The Considerer, The Administrator, The Follower, The Idealist, Prestige Seeker, The Leader, The Convensional. Dari analisa cluster terhadap 10 faktor, terbentuk 10 cluster gaya hidup remaja Surabaya yang dapat dipakai sebagai referensi bagi industry pariwisata dalam mengembangkan produknya.