Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Memahami beps action plan 6 dan implikasinya terhadap penyelesaian kasus treaty shopping di Indonesia

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh dari pelaksanaan aturan yang dikeluarkan oleh OECD yang dituang di dalam BEPS action plan 6 di dalam menyelesaikan kasus treaty shopping di Indonesia. Salah satu alat di dalam BEPS action plan 6 adalah sebuah pasal yang disebut entitlement of benefits yang terdiri dari ayat Limitation on Benefits (LOB) dan Principal Purpose Test (PPT). Penelitian ini akan menggunakan data primer yang akan diperoleh dengan melakukan wawancara kepada pihak perusahaan multinasional, pembuat kebijakan pajak, dan juga konsultan pajak. Hasil penelitan menunjukkan bahwa penggunaan pasal entitlement of benefits dapat secara efektif menyelesaikan permasalahan treaty shopping meskipun terdapat beberapa aspek yang perlu diperhatikan (terutama terkait dengan aspek tujuan negara Indonesia), selain itu ditemukan juga bahwa aturan domestik yang dimiliki oleh Indonesia sudah cukup untuk menyelesaiakan permasalahan treaty shopping.

Creator(s)
  • (32413116) IRVAN DANIEL JAYADI
Contributor(s)
  • Agus Arianto Toly → Advisor 1
  • Yenni Mangonting → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 32010963/AKT/2017; Irvan Daniel Jayadi (32413116)
Subject(s)
  • DOUBLE TAXATION
  • TAX ACCOUNTING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject