Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa preferensi atas fasilitas dan services pada penyedia jasa wellness tourism: studi kasus di kota Surabaya dan Semarang

Wellness tourism adalah perjalanan yang berfokus pada perawatan medis dan pemanfaatan layanan kesehatan. Berfokus pada bentuk wisata yang bertujuan untuk mencegah dan rehabilitasi, saat ini semakin banyak diminati oleh wisatawan di Indonesia. Penelitian ini menjelaskan preferensi wisatawan di Surabaya dan Semarang atas fasilitas dan services wellness tourism yang disediakan oleh tempat penyedia fasilitas dan services wellness tourism. Penelitian bersifat deskriptif yang memberikan informasi mengenai subjek yang diteliti dalam bentuk grafik, tabel, maupun diagram. Berdasarkan data yang terkumpul, diketahui bahwa fasilitas dan services yang disediakan oleh penyedia fasilitas dan services wellness tourism sudah sesuai dengan preferensi wisatawan di Surabaya dan Semarang, wisatawan lebih suka mengajak orang lain untuk bersama-sama menikmati wellness tourism, budget wisatawan untuk satu kali kunjungan wellness tourism adalah di bawah Rp 500.000, serta wisatawan lebih suka menikmati wellness tourism di kota yang sama dengan tempat tinggal.

Creator(s)
  • (35413027) ADINE BENEDICTA WIJAYA
Contributor(s)
  • Rachmat Sugianto → Advisor 1
  • Hatane Semuel → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2017
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 35010286/MAN/2017; Adine Benedicta Wijaya (35413027)
Subject(s)
  • TOURISM-RESEARCH
  • TOURIST TRADE-MANAGEMENT-CASE STUDIES
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject