Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Fasilitas kebugaran di Surabaya

Desain Pusat Kebugaran ini didasari oleh kurangnya kesadaran dari masyarakat Surabaya akan pentingnya pola hidup sehat pada era modern. Sedangkan kebanyakan fasilitas kebugaran di Surabaya masih kurang memadai dan menggunakan listrik secara berlebihan dalam mengoprasikan bangunan. Sehingga, masalah desainnya adalah bagaimana menciptakan fasilitas kebugaran ramah lingkungan yang tidak mengorbankan kenyamanan pengguna dalam pencapaiannya dan mampu menyadarkan pengguna akan pentingnya keberlanjutan lingkungan alam sekitar yang berperan penting akan kesehatan jasmani. Keunikan proyek ini ada pada penerapan konsep Incteracture, di mana konsep ini bertujuan agar pengguna dapat menikmati lingkungan alami sekitar baik pada saat melakukan kegiatan olahraga maupun melakukan kegiatan lainya. Pendekatan desain yang digunakan adalah sains dengan prinsip Bioclimatic Architecture. Pendalaman karakter ruang dipilih untuk mengekspresikan keunikan desain terhadap ruangan.

Creator(s)
  • (22414144) FELIX WIROGO
Contributor(s)
  • Rony Gunawan → Advisor 1
  • Altrerosje Asri → Advisor 2
  • Eunike Kristi Julistiono, S.T., M.Des.Sc. → Advisor 3
  • V.P. Nugroho Susilo → Advisor 4
  • Lilianny Sigit Arifin → Examination Committee 1
  • Bisatya Widadya Maer → Examination Committee 2
  • Anik Juniwati → Examination Committee 3
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2018
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 010/23844/ARS/2018; Felix Wirogo (22414144)
Subject(s)
  • HEALTH FACILITIES--DESIGN AND CONSTRUCTION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject