Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Reputasi negara Australia menurut masyarakat Surabaya

Reputasi negara pada dasarnya adalah image terhadap sebuah negara dalam jangka waktu yang panjang, yang dapat dipengaruhi oleh pengalaman langsung dan tidak langsung terhadap negara tersebut. Australia dan Indonesia adalah dua negara yang memiliki hubungan yang pasang-surut dalam jangka waktu yang cukup lama. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur reputasi negara Australia menurut masyarakat Surabaya. Pengukuran reputasi ini menggunakan indikator Fombrun-RI Country Reputation Index yang didalamnya terdapat enam dimensi, yakni: Emotional Appeal, Physical Appeal, Financial Appeal, Leadership Appeal dan Cultural Appeal. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode survai dimana kuesioner dibagikan kepada 100 masyarakat Surabaya. Hasil yang ditemukan adalah reputasi negara Australia yang positif menurut masyarakat Surabaya.

Creator(s)
  • (51414091) VICTORIA KESHA AYUNARENDRA
Contributor(s)
  • Titi Nur Vidyarini, S.Sos., M.Comms. → Advisor 1
  • Vita Monica → Advisor 2
  • R. OTTO BAMBANG WAHJUDI → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2018
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10011414/KOM/2018; Victoria Kesha Ayunarendra (51414091)
Subject(s)
  • COMMUNICATION
  • PUBLIC OPINION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject