Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Strategi manajemen konflik pasangan suami istri yang hamil di luar nikah

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pemaknaan pasangan suami istri yang hamil di luar nikah dalam melakukan strategi manajemen konflik. Dalam penelitian ini konflik yang dialami dibagi dalam 5 jenis konflik yang dikemukakan oleh Verdeber dan Fink.
Penelitian ini menggunakan pendekatan fenomenologi, untuk menjawab pertanyaan bagaimana pemaknaan strategi manajemen konflik yang digagas oleh De Vito. Hasil penelitian ditemukan esensi, konflik yang dialami seringkali hanyalah konflik yang bersifat sepele, namun hal itu menjadi konflik besar karena mereka mengungkit kejadian MBA (Married By Accident) dan perselingkuhan yang dilakukan oleh pasangan suami istri ini. Strategi manajemen konflik yang dilakukan oleh pasangan suami istri meliputi force and talk strategies, avoidance strategies, verbal strategies, disesuaikan dengan sifat dan karakter masing-masing individu.

Creator(s)
  • (51414045) CINDY ANGGRAENI DENDY
Contributor(s)
  • Desi Yoanita → Advisor 1
  • Fanny Lesmana → Advisor 2
  • Agusly Irawan Aritonang, S.Sos., M.A. → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2018
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10011433/KOM/2018; Cindy Anggraeni (51414045)
Subject(s)
  • CONFLIC MANAGEMENT
  • INTERPERSONAL COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject