Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengoptimalan inventory level dan cost dengan menerapkan direct delivery system dan milk-run study pada pengiriman barang di PT Schneider Electric Manufacturing Batam

PT SEMB merupakan perusahaan yang bergerak di bidang produksi komponen- komponen listrik yang berkaitan dengan manajemen energi dan otomasi. Permasalahan yang terdapat yaitu pemesanan yang dilakukan pada kondisi sekarang masih belum optimal sehingga menyebabkan inventory level menjadi tinggi. Penelitian dilakukan untuk dapat membantu perusahaan agar dapat memberikan penurunan terhadap biaya inventori dan biaya transportasi. Sistem direct delivery merupakan upaya dalam menurunkan inventory level dan mampu memberikan reducing cost terhadap biaya barang yang dipesan. Simulasi sistem direct yang dilakukan mampu memberikan saving hingga 50.000 USD. Saving yang didapatkan dari sistem direct ini apabila diterapkan untuk seluruh supplier lokal akan memberikan penurunan biaya sebesar 280.000 USD jika dibandingkan dengan kondisi sekarang. Selain itu, juga dilakukan milk-run study yang merupakan metode penjemputan material. Metode ini juga mampu memberikan penurunan terhadap transportation cost di mana penurunan biaya yang dapat diberikan mencapai 900 USD.

Creator(s)
  • (25415024) DAVID SETIAWAN
Contributor(s)
  • Benedictus Rahardjo S.T. M.B.A. → Advisor 1
  • Jani Rahardjo → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 01022209/IND/2019; David Setiawan (25415024)
Subject(s)
  • INVENTORY CONTROL
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject