Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh corporate governance terhadap kinerja keuangan perusahaan manufaktur

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Corporate Governance terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Manufaktur. Sampel dalam penelitian ini, adalah perusahaan manufaktur yang memenuhi kriteria sampel. Analisa data menggunakan regresi data panel dengan fixed effect model. Hasil analisis dari penelitian ini menunjukkan partisipasi direktur wanita, persentase direktur wanita, board size, dan firm size tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan yang diukur dengan ROA, ROE dan ROS. Variabel keberagaman gender dalam jajaran direksi tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan yang diukur dengan ROA dan ROE, tetapi berpengaruh signifikan terhadap ROS. Variabel independent commissioner memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan perusahaan yang diukur dengan ROA, ROE, dan ROS.

Creator(s)
  • (37416063) NATASYA EDYANTO
Contributor(s)
  • Mariana Ing Malelak → Advisor 1
  • Sautma Ronni Basana → Examination Committee 1
  • Dewi Pertiwi S.E., M.M. → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 37010584/MAN/2020; Natasya Edyanto (37416063)
Subject(s)
  • FINANCIAL STATEMeNTS
  • MANUFACTURING INDUSTRIES--FINANCE
  • CORPORATIONS--FINANCE
  • CONSUMER BEHAVIOR
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject