Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh ulasan online food blogger instagram terhadap consumer attitude dan minat beli di Surabaya

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ulasan online food blogger instagram terhadap consumer attitude dan minat beli konsumen di Surabaya. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 258 responden yang merupakan pembaca ulasan online food blogger instagram di Surabaya. Teknik analisa data yang digunakan adalah SPSS dan SEMPLS3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ulasan online food blogger instagram berpengaruh positif dan signifikan terhadap consumer attitude, consumer attitude berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli konsumen di Surabaya, serta ulasan online food blogger instagram berpengaruh positif tetapi tidak signifikan terhadap minat beli konsumen di Surabaya. Berarti dapat disimpulkan bahwa ulasan online food blogger instagram harus melalui consumer attitude sebagai mediasi baru dapat merujuk ke minat beli konsumen.

Creator(s)
  • (33415021) CINDRA DEWI SUHARDI
  • (33415035) SELLY AGUSTINA
Contributor(s)
  • Monika Kristanti → Advisor 1
  • Sienny Thio → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 33010879/MAN/2019; Cindra Dewi Suhardi (33415021), Selly Agustina (33415035)
Subject(s)
  • CONSUMER BEHAVIOR
  • CONSUMERS--ATTITUDES
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject