Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Studi tentang teknik penyajian audio visual program acara pada stasiun Malang TV

Studi Tentang Teknik Penyajian ini bertujuan untuk menghadirkan suatu program acara yang disampaikan sebagai informasi, khususnya untuk para mahasiswa ataupun untuk masyarakat umum yang ingin mengetahui lebih dalam
lagi tentang penyajian program acara yang disajikan melalui teknik penyajian audio visual lewat stasiun Malang TV. Penelitian ini melihat dan mengetahui tentang kualitas teknik penyajian audio visual, proses pembuatan acara sampai
dengan penayangannya di layar kaca atau televisi. Skripsi ini dibuat dan diteliti berdasarkan data hasil riset lapangan maupun literatur sehingga diharapkan dapat menjawab tujuan yang telah dipaparkan.

Creator(s)
  • (42402227) SUMULYAWATI
Contributor(s)
  • Bedjo Riyanto → Advisor 1
  • Ani Wijayanti Suhartono → Advisor 2
  • Listia → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 00010864/DKV/2006; Sumulyawati (42402227)
Subject(s)
  • COMMERCIAL ART
  • TELEVISION BROADCASTING
  • VISUAL COMMUNICATION
  • AUDIO-VISUAL EDUCATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject