Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan komunikasi visual re-launching studio photo W'light, Surabaya

Studio Foto W’Light ini merupakan studio foto yang dulunya cukup terkenal dan kini mengalami kemunduran yang disebabkan oleh beberapa faktor tertentu seperti make- up yang kurang sesuai dengan gaya anak muda dan gaya pose model yang kurang variatif, oleh karena itu bertepatan dengan diluncurkannya produk baru yaitu foto cross process maka dilakukannya perancangan komunikasi visual relaunching ini dengan tujuan memperbaiki citra perusahaan yang kurang baik serta untuk dapat meningkatkan penjualan produk itu sendiri. Dengan gaya desain pop menggunakan warna- warna pastel yang dipadukan style gaya desain Jepang yang memberikan kesan yang elegan namun sesuai dengan gaya remaja sehingga mampu untuk menarik perhatian audience yaitu para muda yang dituju.

Creator(s)
  • (42499160) ERIC TJUNG
Contributor(s)
  • F.X. ARYONO SOEPRAPTO A. → Advisor 2
  • Maria Nala Damajanti → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Fotografi
Source
Fotografi No. 235/DKV/2003; Eric Tjung (42499160)
Subject(s)
  • ADVERTISING
  • VISUAL COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject