Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Efektivitas website Auto2000 sebagai media promosi pada masyarakat kota Surabaya

Penelitian ini dilakukan untuk melihat efektivitas website Auto2000 pada masyarakat kota Surabaya sebagai media promosi. Penelitian ini menggunakan metode AIDA melalui model AIDA dapat dianggap bahwa promosi yang dilakukan melalui cara ini adalah suatu unsur penentu keberhasilan dari suatu website, yang kemudian akan meningkatkan minat atau perhatian. Jenis penelitian yang akan digunakan pada penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif, yang menggunakan teknik nonprobability sampling dengan teknik purposive sampling di mana sampel dipilih secara acak, sehingga pemilihan sampel tidak diketahui. Berdasarkan hasil penelitian, dapat diketahui bahwa 100 responden pada tahap Attention mengetahui akan adanya website Auto2000 dan responden tidak ingin melakukan Action karena merasa kurang yakin dengan informasi dari website Auto2000. Secara keseluruhan dari media promosi perusahaan Auto2000 melalui media website pada masyarakat Kota Surabaya adalah efektif.

Creator(s)
  • (51416058) VINCENTIUS ALVIN DWITAMA HUSODO
Contributor(s)
  • Felicia Goenawan → Advisor 2
  • Judy Djoko Wahjono Tjahjo → Advisor 1
  • Vita Monica → Examination Committee 2
  • R. OTTO BAMBANG WAHJUDI → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10011559/KOM/2020; Vincentius Alvin Dwitama Husodo (51416058)
Subject(s)
  • COMMERCIAL ART
  • VISUAL COMMUNICATION
  • WEB SITES
  • ADVERTISING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject