Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh helpful brand action terhadap relationship value perception melalui behavioral brand engagement pada pengguna aplikasi Gojek di Surabaya

Relationship value perception merupakan hubungan baik yang dibangun oleh brand dengan konsumen. Hal ini didukung dengan helpful brand action atau bagaimana perusahaan membantu konsumen untuk lebih mengenal brand. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh helpful brand action terhadap behavioral brand engagement, helpful brand action terhadap relationship value perception dan behavioral brand engagement terhadap relationship value perception pada pengguna aplikasi Gojek di Surabaya. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Sampel yang digunakan adalah sebanyak 350 responden. Jenis penelitian menggunakan penelitian kausal dengan metode kuantitatif. Metode analisis data menggunakan software Smart PLS. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa helpful brand action berpengaruh terhadap behavioral brand engagement, helpful brand action berpengaruh terhadap relationship value perception, dan behavioral brand engagement berpengaruh terhadap relationship value perception.

Creator(s)
  • (31415179) ALVIAN DANISWARA AGUSTA PEERERA
Contributor(s)
  • Dhyah Harjanti → Advisor 1
  • AGUSTINUS SIMANJUNTAK → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31011924/MAN/2020; Alvian Daniswara Agusta Peerera (31415179)
Subject(s)
  • CONSUMER BEHAVIOR
  • BRAND NAME PRODUCTS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject