Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh pengungkapan tax amnesty terhadap firm value dengan tax avoidance sebagai variabel mediasi

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pengungkapan tax amnesty terhadap firm value dengan tax avoidance sebagai variabel mediasi. Variabel -variabel yang diteliti dalam penelitian ini terdiri dari tax amnesty yang diukur dengan variabel dummy, tax avoidance yang diukur dengan cash effective tax rate (CETR), dan firm value yang diukur dengan Tobins’ Q. Metode sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah propotional sampling. Sebanyak 95 perusahaan disektor finance dan sektor property-real estate ditentukan sebagai sampel. Data sampel diambil dari situs Bursa Efek Indonesia (BEI). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tax amnesty berpengaruh positif terhadap tax avoidance, tax avoidance berpengaruh positif terhadap firm value, tax amnesty berpengaruh negatif terhadap firm value, dan tax avoidance sebagai variabel mediasi tax amnesty berpengaruh positif terhadap firm value.

Creator(s)
  • (32416041) SHEENA SANTOSO
  • (32416061) ANGELA LUGITO
Contributor(s)
  • Agus Arianto Toly → Advisor 1
  • Yenni Mangonting → Examination Committee 1
  • R.Arja Angka Asa Aras Adji S. → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 32011534/AKT/2020; Sheena Santoso (32416041), Angela Lugito (32416061)
Subject(s)
  • CORPORATIONS--FINANCE
  • TAX AMNESTY--INDONESIA
  • TAX EVASION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject