Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Penerimaan audience mengenai mental illness dalam film The Joker

Mental illness masih menjadi perbincangan yang tabu untuk dibicarakan di Indonesia. Film The Joker menampilkan penggambaran mengenai mental illness yang dimaknai secara berbeda oleh audince. Pemaknaan oleh audience dilatarbelakangi oleh tingkat pengetahuan dan pengalaman yang dimiliki.
Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif yang dilakukan dengan in-depth interview. Metode yang digunakan adalah Reception Analysis. Informan dari penelitian ini adalah audience yang pernah menonton film The Joker. Keempat informan yang berasal dari latar belakang yang berbeda memiliki penerimaan yang cukup beragam, ada yang dominant dan negotiated. Penerimaan para informan dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu field of experience, frame of references dan dampak dari media yang ditonton.

Creator(s)
  • (51416087) STEYER
Contributor(s)
  • Gatut Priyowidodo → Advisor 1
  • Daniel Budiana → Advisor 2
  • Jandy Edipson Luik → Examination Committee 1
  • Desi Yoanita → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 20011587/KOM/2020; Steyer (51416087)
Subject(s)
  • MENTAL ILLNESS
  • MOTION PICTURE AUDIENCES
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject