Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan desain konten Instagram sebagai media informasi kecantikan

Instagram merupakan media sosial yang banyak digunakan masyarakat untuk mengunggah dan mencari informasi salah satunya kecantikan. Perkembangan remaja yang ingin mencoba hal baru tentang kecantikan membuat remaja menyerap semua informasi tanpa disaring dahulu. Sedangkan informasi yang beredar di media sosial tidak semuanya benar dan valid. Menanggapi problem ini, maka media instagram dimanfaatkan untuk menyebarkan informasi tentang kecantikan yang valid dengan visual yang menarik dan bahasa yang kasual sehingga cocok untuk remaja. Dengan adanya konten ini, diharapkan dapat menjadi media utama remaja untuk mencari informasi kecantikan dan membantu remaja untuk lebih mengenal dan mengetahui tentang kecantikan.

Creator(s)
  • (E12170067) PRINCESA YESENIA HANSUDOH
Contributor(s)
  • Listia → Advisor 1
  • Daniel Kurniawan, S.Sn., M.Med.Com → Advisor 2
  • Bing Bedjo Tanudjaja → Examination Committee 1
  • Elisabeth Christine Yuwono → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2021
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Desain Grafis
Source
Desain Grafis No. 00023582/DKV/2021; Princesa Yesenia Hansudoh (E12170067)
Subject(s)
  • COMMERCIAL ART
  • GRAPHIC ARTS
  • INSTAGRAM (FIRM)--MARKETING
  • VISUAL COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject