Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh learning organization terhadap kinerja keuangan melalui kinerja karyawan sebagai intervening variable pada perusahaan non manufaktur di Surabaya

Persaingan global yang terus meningkat dan bersifat dinamis membuat perusahaan berupaya untuk meningkatkan kinerjanya. Kinerja perusahaan seringkali dikaitkan dengan kinerja para karyawan yang ada di dalam perusahaan. Salah satu cara untuk meningkatkan kinerja yaitu dengan learning organization. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh learning organization terhadap kinerja keuangan melalui kinerja karyawan sebagai intervening variable pada perusahan non manufaktur di Surabaya.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini adalah 35 perusahaan non manufaktur di Surabaya. Penelitian ini menggunakan teknik analisis Partial Least Square (PLS) dengan program Smart PLS 2.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa learning organization masing-masing berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan maupun kinerja perusahaan serta kinerja karyawan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan.

Creator(s)
  • (32410034) DEBORAH ANGGRAINI IRAWAN
Contributor(s)
  • Saarce Elsye Hatane → Examination Committee 1
  • Devie → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2014
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 32010563/AKT/2014; Deborah Anggraini Irawan (32410034)
Subject(s)
  • CORPORATIONS--FINANCE
  • PERSONNEL MANAGEMENT
  • FINANCIAL STATEMENTS
  • CORPORATIONS
  • EMPLOYEES-RATING OF
  • FINANCE
  • PERFORMANCE
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject