Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Representasi feminisme dalam film Penyalin Cahaya

Film Penyalin Cahaya yang disutradarai oleh Wregas Bhanuteja menyorot perempuan sebagai tokoh utama yang memiliki sisi tangguh. Rumusan masalah yang ingin dijawab adalah bagaimana representasi feminisme dalam film Penyalin Cahaya. Penelitian ini menggunakan metode semiotika, khususnya kode-kode televisi John Fiske.
Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Subjek dari penelitian ini adalah film Penyalin Cahaya, sedangkan objek dari penelitian ini representasi feminisme. melalui film Penyalin Cahaya menunjukkan gambaran feminisme, sebagaimana upaya yang dilakukan Sur saat mengumpulkan bukti-bukti untuk mendapatkan keadilan, serta ketegasan dan keberanian Anggun dalam memimpin teater Mata Hari, yang telah membuktikan bahwa perempuan dapat kebebasan untuk berkembang dan mencapai kesetaraan hak perempuan. Selain itu, dalam film ini juga terdapat ideologi liberalisme.

Creator(s)
  • (F11180032) NEVAN GONZA
Contributor(s)
  • Fanny Lesmana → Advisor 1
  • Daniel Budiana → Advisor 2
  • Desi Yoanita → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2022
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 20011774/KOM/2022; Nevan Gonza (F11180032)
Subject(s)
  • FEMINISM AND MOTION PICTURES
  • FEMINISM
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject