Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelSaat ini pengelolaan fashion di Indonesia masih sangat minim. Berdasarkan data Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional (SIPSN), sampah kain berada di urutan ke-6 sampah terbanyak di Indonesia setelah karet. Cepatnya perubahan tren dalam industri tekstil salah satunya menyebabkan tingginya limbah yang dihasilkan oleh industri satu ini. Limbah-limbah ini dapat berasal dari proses produksi pakaian itu sendiri maupun pakaian bekas yang dibuang di Tempat Pembuangan Akhir (TPA).. Dalam penelitian ini memiliki permasalahan bagaimana cara mengatasi jumlah limbah tekstil yang meningkat setiap tahunnya, bagaimana cara memanfaatkan residu dari daur ulang kain dan cara memanfaatkan limbah tekstil agar dapat menjadi material interior. Metode yang digunakan adalah metode kombinasi, metode ini mengkombinasi penelitian kualitatif dan penelitian kuantitatif. Penelitian ini menghasilkan produk dari hasil daur ulang limbah tekstil menjadi papan untuk material interior.