Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan dan pembuatan aplikasi perhitungan nilai mahasiswa berbasis web pada Universitas Kristen Petra

Selama ini, dosen Universitas Kristen Petra melakukan pengisian nilai
mahasiswa dengan menggunakan program nilai yang diterima oleh tiap dosen dari
B.A.A. Program ini diterima pada awal semester dan berisi tentang daftar
mahasiswa yang terdaftar pada kuliah dari dosen yang bersangkutan. Kemudian
pada akhir semester, dosen mengembalikan disket yang berisi data nilai
mahasiswa ke B.A.A.
Aplikasi ini ditujukan untuk melakukan pengisian nilai mahasiswa
dengan berbasiskan web. Implementasi aplikasi ini menggunakan PHP sebagai
bahasa pemrograman, MySQL sebagai database, dan Macromedia Dreamweaver
8 sebagai desain interface. Aplikasi ini digunakan untuk pengisian nilai, koreksi
nilai, perhitungan nilai, beserta batas nilai dan persentase ujian.
Hasil kuisioner menyimpulkan bahwa aplikasi berbasis web cukup
mudah dibaca, kelengkapan materi sesuai dengan aplikasi nilai, aplikasi mudah
digunakan, cukup membantu pembuatan nilai dan mendapat penilaian yang cukup
baik secara keseluruhan. Dan hasil pengujian menyimpulkan bahwa materi cukup
sesuai dengan program nilai, sehingga diharapkan program ini bisa berguna bagi
dosen dalam melakukan pengisian nilai mahasiswa.

Creator(s)
  • (26499192) JOHAN WIDJAYA
Contributor(s)
  • Rolly Intan → Advisor 1
  • Rudy Adipranata → Advisor 2
  • Cherry G. Ballangan → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02010551/INF/2006; Johan Widjaya (26499192)
Subject(s)
  • DATA BASE DESIGN
  • PROGRAMMING (ELECTRONIC COMPUTERS)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject