Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan final inspection system di PT X

Sampling penerimaan adalah metode untuk membuat keputusan
menerima atau menolak sebuah produk berdasarkan sebuah standar tertentu.
Sampel yang diambil dan diinspeksi dari produk itu yang nantinya akan
mempengaruhi keputusan terima atau tolak.
PT X adalah sebuah industri yang bergerak di bidang pemotongan
plastik. Perusahaan berencana untuk membuat sebuah sistem inspeksi yang
bertujuan untuk mengecek bahwa dalam 1 pak produk bag, jumlah isi pak tersebut
sesuai dengan order customer. Metode yang akan digunakan dalam sistem
inspeksi tersebut adalah Military Standard 105E dan Single?Sampling Plan
dengan bantuan Binomial Nomograph.
Kedua sistem itu kemudian akan dibandingkan dengan menggunakan
OC-Curve. OC-Curve digunakan untuk menentukan metode yang paling sesuai
untuk diterapkan di PT X dan sebagai hasil akhir dari Tugas Akhir ini
disimpulkan bahwa sistem Military Standard 105E akan digunakan sebagai sistem
pengecekan akhir.

Creator(s)
  • (25402013) DANIEL NUGRAHA TANUTAMA
Contributor(s)
  • Henry Pribadi → Advisor 1
  • Wanda Chrisiana → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02041079/IND/2006; Daniel Nugraha Tanutama (25402013)
Subject(s)
  • PRODUCTION CONTROL
  • QUALITY CONTROL
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject