Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Penjadwalan produksi untuk meminimumkan setup time dan memaksimumkan aliran uang dengan metode genetic algorithm studi kasus pada CV. WP

Penjadwalan pada CV. WP memiliki banyak kendala dan kriteria.
Kendala yang dihadapi adalah total omzet dan adanya produksi bertahap untuk
produk dengan banyak warna yang menyebabkan waktu setup menjadi besar.
Kriteria yang harus dipenuhi adalah mempercepat waktu penyelesaian,
memaksimumkan aliran uang, dan meminimumkan setup time. Selama ini,
penjadwalan CV. WP hanya berdasarkan intuisi dan pengalaman.
Tugas Akhir ini bertujuan untuk memberikan usulan mengenai metode
penjadwalan produksi dengan menggunakaan Genetic Algorithm yang dapat
meminimumkan setup time dan memaksimalkan aliran uang melalui dua tahap
penjadwalan yaitu menentukan kombinasi order yang dikerjakan terlebih dahulu
dan menentukan jumlah produksi bertahap untuk produk-produk yang memiliki
lebih dari satu warna. Penjadwalan usulan dapat memberikan hasil yang lebih baik
dibandingkan penjadwalan awal CV. WP, yaitu dapat meningkatkan aliran uang
sebesar 3,434% dan menurunkan setup time sebesar 3,5856%.

Creator(s)
  • (25403021) IVAN PARTANA
  • (25403045) NOVIDWINA WANAYULASTRI
Contributor(s)
  • I Gede Agus Widyadana → Advisor 1
  • Herri Christian Palit → Advisor 2
  • Tanti Octavia → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2007
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 01011175/IND/2007; Ivan Partana (25403021), Novidwina Wanayulastri (25403045)
Subject(s)
  • SCHEDULING (MANAGEMENT)
  • PRODUCTION PLANNING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject