Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Stasiun televisi swasta di Surabaya

Stasiun Televisi Swasta di Surabaya yang terletak di Jalan Raya Darmo
Permai II ini, merupakan sebuah proyek fasilitas umum yang berperan sebagai
media pemberi informasi dan hiburan kepada masyarakat, baik di Surabaya,
maupun di seluruh Indonesia secara nasional, sebagai rencana jangka panjang.
Fasilitas-fasilitas yang ada dalam bangunan ini digolongkan menjadi fasilitas
umum,manajemen dan administrasi, studio, berita, fotografi, produksi, mekanikal
dan elektrikal. Fasilitas-fasilitas ini dibagi sesuai zoning aktivitas yang dilakukan,
kemudian dihubungkan dengan jalur-jalur sirkulasi yang juga merupakan unsur
lansekap. Konsep desain proyek ini mengacu dari kerjasama dan kesatuan unsur-unsur
pendukung suatu proses produksi tayangan televisi. Kerjasama ini
membentuk sinergi, sehingga menghasilkan tayangan yang bermanfaat bagi
masyarakat luas. Sinergi dari aktivitas-aktivitas dalam massa-massa bangunan
tersebut diwujudkan dan dipancarkan melalui antena pemancar, yang ditempatkan
pada bagian tengah kompleks bangunan.

Creator(s)
  • (22401065) REBECCA MELISSA HARTONO
Contributor(s)
  • Markus Ignatio Aditjipto → Advisor 1
  • Wanda Widigdo Canadarma → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Laporan Perancangan Arsitektur
Source
Laporan Perancangan Arsitektur No. 02132343/ARS/2006; Rebecca Melissa Hartono (22401065)
Subject(s)
  • TELEVISION STATIONS-DESIGNS AND PLANS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject