Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelUpaya perbaikan proses produksi di PT X | PT X merupakan perusahan yang bergerak di bidang manufaktur yang memproduksi kemasan plastik untuk peralatan kosmetik. Perusahaan memiliki permasalahan yaitu tingginya harga bahan baku dan meningkatnya upah operator yang berdampak pada peningkatan biaya produksi. Permasalahan tersebut menyebabkan perusahaan ingin menurunkan biaya produksi atau memperbesar output produksi. Penurunan biaya produksi atau peningkatan ...
|
Perancangan interior digital startup exhibition and training center di Surabaya | Beberapa tahun ini, Indonesia telah memasuki era baru di dalam infrastruktur kenegaraannya, yaitu Industry 4.0. Era ini membawa negara kita menuju trend lifestyle yang serba digital dan serba terhubung. Hal inilah yang menjadi benih munculnya unicorn-unicorn di Indonesia, seperti “Go-Jek”, “Tokopedia”, “Traveloka”, dan “Bukalapak”. Trend lifestyle ini mendorong Indonesia untuk ...
|
Alat bantu desain perkuatan beton bertulang dengan fiber-reinforced polymer (FRP) berdasarkan ACI 440.2R-17 | Perkuatan struktur beton bertulang dilakukan untuk meningkatkan kapasitas struktur dalam menahan beban yang lebih besar. Selain itu, perkuatan struktur juga dilakukan untuk meningkatkan performa struktur bangunan terhadap beban gempa sesuai dengan peraturan yang berlaku. Salah satu metode perkuatan struktur yang saat ini sedang berkembang adalah sistem fiber-reinforced polymer (FRP). Penerapan sistem ...
|
Hotel resort di Pantai Sendang Biru, Malang Selatan | Kawasan pesisir Malang Selatan memiliki banyak tempat wisata yang terkenal, salah satunya Pantai Sendang Biru. Setiap tahun, pengunjung Kawasan pesisir Malang Selatan terus mengalami peningkatkan. Namun, peningkatan ini tidak diimbangi dengan pengingkatan jumlah akomodasi yang memadai. Hal ini menyebabkan para pengunjung tidak dapat menikmati seluruh tempat wisata yang ditawarkan karena harus ...
|
Studi kosmologi pada hunian tradisional Mamasa "Banua" | Kosmologi merupakan ilmu yang mempelajari mengenai kemestaan (macrocosmos) dalam sebuah konsep hubungan antara dunia manusia (microcosmos) dan jagad raya. Banua merupakan sebuah nama lain dari rumah adat tradisional Mamasa yang memiliki makna dan filosofi yang cukup dalam, namun belum banyak diketahui oleh masyarakat luas. Dalam penelitian ini, penulis mencoba untuk mempelajari ...
|
Komunikasi keluarga yang terjadi antara orang tua dengan anak remajanya dalam hal mengelola kebiasaan bermain game online | Peneliti ingin melihat bagaimana komunikasi keluarga yang terjadi antara orang tua dengan anak remajanya dalam hal mengelola kebiasaan bermain game online. Peneliti memilih dua keluarga yang menjadi informan peneliti yang terdiri dari keluarga yang anggota keluarganya yaitu sang anak kecanduan bermain game online dan keluarga yang anggota keluarganya yaitu sang anak ...
|
Analisis perencanaan tenaga kerja proyek perkantoran | Penjadwalan proyek merupakan hal yang mendasar dalam pelaksanaan proyek. Terdapat 3 fase dalam penjadwalan proyek yaitu fase pertama persiapan, kedua fase pelaksanaan, dan yang terakhir fase pengawasan dalam proyek. Meskipun fase-fase tersebut telah dijalankan dengan sebaik mungkin, tetap saja ada hal-hal yang tidak terduga yang sering terjadi di dalam proses konstruksi ...
|
Alat bantu desain perkuatan beton bertulang dengan fiber-reinforced polymer (FRP) berdasarkan ACI 440.2R-17 | Perkuatan struktur beton bertulang dilakukan untuk meningkatkan kapasitas struktur dalam menahan beban yang lebih besar. Selain itu, perkuatan struktur juga dilakukan untuk meningkatkan performa struktur bangunan terhadap beban gempa sesuai dengan peraturan yang berlaku. Salah satu metode perkuatan struktur yang saat ini sedang berkembang adalah sistem fiber-reinforced polymer (FRP). Penerapan sistem ...
|
Perancangan interior pusat eksplorasi potensi lokal di Kota Semarang | Kota Semarang memiliki banyak potensi lokal yang terus dikembangkan oleh pemerintah. Selain itu, Kota Semarang menjadi jalur penghubung yang banyak dilalui oleh wisatawan dari Jawa Timur dan Jawa barat yang menjadi nilai lebih. Perancangan Interior Pusat Potensi Lokal di Kota Semarang ini memiliki tujuan sebagai sarana edukasi, rekreasi, dan sosialisasi. Tujuannya ...
|
Perencanaan dan pembuatan turbin angin tipe savonius skala laboratorium | Peningkatan kebutuhan energi dan keterbatasan sumber energi fosil seperti minyak dan batu bara sangat berdampak pada kehidupan manusia menurut BPPT 2016. Perlu pengembangan energi terbaru seperti pembangkit listrik tenaga angin. Savonius adalah salah satu model turbin angin poros vertikal yang cocok pada kecepatan angin rendah dan sering digunakan sebagai pembangkit listrik ...
|
Perbaikan dan pengembangan pada CPO new system untuk menghilangkan delay pada proses dan system error pada kegiatan ekspor komponen di PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia | PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (PT TMMIN) adalah perusahaan manufaktur pada bidang otomatif yang terbesar di Indonesia. PT TMMIN sebagai eksportir telah mengekspor 3 jenis produk, yaitu mobil, mesin dan komponen mobil, serta suku cadang dengan merek Toyota. Salah satu dari kegiatan ekspor PT TMMIN adalah Component Part Order (CPO). PT ...
|
Perancangan buku dongeng upaya pengenalan terumbu karang | Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan konsep perancangan tentang upaya pengenalan terumbu karang. Data diperoleh dengan cara melakukan wawancara dan studi pustaka melalui beberapa sumber tertulis dan dianalisis dengan pendekatan 5W+1H. Adapun hasilnya adalah dengan merancang sebuah buku dongeng yang mengenalkan dasar-dasar terumbu karang untuk anak usia 6-10 tahun. Melalui perancangan ini, ...
|
Perancangan fotografi fashion dongeng Indonesia | Dongeng Indonesia merupakan salah satu aset peninggalan budaya yang bernilai tinggi dan memiliki ciri khas unik yang bisa dijadikan sebagai cita bangsa. Akan tetapi, dengan adanya kemajuan teknologi di kemajuan jaman memberikan banyak pengaruh budaya asing yang kemudian membiaskan pandangan masyarakat tentang budaya tradisional sebagai suatu yang ketinggalan jaman. Melalui fotografi ...
|
Implementasi accelerated mobile pages untuk sistem informasi manajemen berbasis Web dan absensi pada Program Pendidikan Bahasa Universitas Kristen Petra | Sistem informasi manajemen telah menjadi salah satu media yang digunakan untuk memudahkan administrasi, menyimpan dan melihat data secara cepat dan mudah melalui media web. Saat ini, pencatatan secara manual membutuhkan sumber daya yang lebih banyak dan tidak efisien, menyebabkan terjadinya human error yang mempengaruhi data-data penting. Untuk menjawab persoalan tersebut, dibutuhkan sebuah ...
|
Sistem pembacaan kWh Meter digital berbasis Raspberry PI | Listrik pada jaman sekarang telah menjadi kebutuhan yang mendasar untuk berbagai aktivitas manusia untuk beragam fungsi. Di Indonesia yang berwenang sebagai penyedia energi listrik adalah Perusahaan Listrik Negera (PLN), untuk mengetahui besar energi listrik yang digunakan, dibutuhkan alat yang disebut kWh meter.Terdapat dua macam kWh meter: analog dan digital. Pencatatan yang ...
|
Aplikasi sistem administrasi percetakan digital pada Toko Pelangi di Ambon | Toko Pelangi adalah toko yang menjual produk-produk fotografi dan sekaligus sebagai penyedia jasa pemotretan foto juga penyedia jasa percetakan foto dan spanduk. Toko pelangi berlokasi di tempat yang strategis, yaitu berada di pusat atau di tengah-tengah kota Ambon. Akan tetapi Sistem operasional bisnis Toko pelangi masih dilakukan secara manual, sehingga dapat ...
|
Perancangan branding Castlelia Milkfish Scales Mask | Castlelia merupakan merek yang memproduksi masker berbahan dasar sisik ikan bandeng pertama di Indonesia. Produk dengan bahan baku unik ini memiliki manfaat kolagen yang besar dan termasuk dalam kolagen yang berbahan dasar laut. Castlelia yang merupakan produsen masker kolagen pertama di Indonesia, nyatanya masih terdengar asing dan tidak banyak dikenal masyarakat ...
|
Perancangan branding produk Terre Couture Fashion Accessories | Terre Couture Fashion Accessories merupakan salah satu usaha baru yang bergerak di bidang minaudiere (evening bag berbahan dasar keras). Terre bergerak pada bidang minaudiere yang mengusung kearifan lokal sebagai elemen utamanya. Minaudiere merupakan produk baru yang belum terlalu umum di Indonesia oleh sebab itu Terre memiliki peluang yang besar. Tetapi Terre ...
|
Perancangan boardgame augmented reality sebagai media pembelajaran bertema perang Kerajaan Kediri melawan tentara Mongol | Peristiwa perang Kerajaan Kediri melawan tentara Mongol merupakan materi penting dalam pembelajaran sejarah pelajar SMA. Media tradisional sebagai penyampaian materi tidak dapat menarik minat belajar, sehingga mengurangi retensi materi yang dipelajari. Metode belajar sambil bermain menjadi salah satu alternatif yang dapat menjawab masalah minat belajar. Perancangan boardgame sebagai media pembelajaran didukung ...
|
Studi pemanfaatan ruang publik berfasilitas Wi-Fi di Universitas Kristen Petra terhadap perwujudan derajat aktivitas sosial | Ruang publik merupakan wadah bagi beragamnya derajat aktivitas sosial pengguna, mulai dari derajat aktivitas sosial yang rendah hingga derajat aktivitas sosial yang lebih tinggi. Di abad 21 ini, fasilitas internet khususnya Wi-Fi menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari ruang publik. Adanya Wi-Fi turut mempengaruhi proses perubahan derajat aktivitas sosial mahasiswa. Dengan ...
|