Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh bisnis hiburan malam dikaitkan dengan perkembangan pariwisata Kota Surabaya

Untuk menarik para wisatawan mancanegara tinggal
lebih lama di kota Surabaya sehingga mereka tidak
mempunyai gambaran bahwa kota Surabaya hanya sebagai kota
transit, tetapi lebih mengenal kota Surabaya melalui
hiburan-hiburan yang ada di Surabaya khususnya hiburan
malam, diperlukan suatu kajian khusus.
Kerjasama antara Biro Perjalanan Umum dengan
tempat-tempat hiburan malam dan hotel sangat dibutuhkan
untuk memajukan promosi pariwisata Indonesia umumnya dan
kota Surabaya khususnya. Dengan kerjasama ini maka
wisatawan yang tinggal di hotel lebih mengenal hiburan-hiburan
malam yang ada di kota Surabaya sesuai dengan
keinginan wisatawan.
Dengan adanya model di atas diharapkan akan
terbentuk suatu kerjasama yang baru antara Biro
Perjalanan Umum dengan tempat hiburan malam dan hotel
yang selama ini belum banyak dilakukan atau dapat
dikatakan belum pernah dilakukan.

Creator(s)
  • (91392005) TRIO SUSANTONO
Contributor(s)
  • Ronny Herowind Mustamu → Advisor 1
  • Yacintha Yoranouw Suryawijaya → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1995
Language
Indonesian
Category
d3 – Diploma 3
Sub Category
Tugas Akhir
Source
Tugas Akhir No. 166/PAR/1995; Trio Susantono (91392005)
Subject(s)
  • TOURIST TRADE-SURABAYA
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject