Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPT Indoplast merupakan sebuah perusahaan plastik yang belum
mempunyai tolak ukur yang jelas dalam mengetahui tingkat produktivitasnya dan
juga belum diketahui faktor-faktor yang paling berpengaruh terhadap tingkat
produktivitas.Untuk itu pada tugas akhir ini dilakukan suatu pengukuran
produktivitas untuk membantu perusahaan dalam menentukan apakah faktor-faktor
yang berpengaruh terhadap perubahan produktivitas tersebut dengan
menggunakan metode objective matriks (Qmax).
Setelah dilakukan pengukuran produktivitas maka didapatkan faktor-faktor
yang berpengaruh terhadap perubahan produktivitas adalah cacat produk
dan bahan baku.
Tindakan yang dilakukan untuk menaikkan tingkat produktivitas dengan
memberikan insentif dan memperlambat setting mesin. Dari hasil memperlambat
setting mesin ternyata menaikkan tingkat produktivitas.