Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa produktivitas dengan menggunakan metode omax di PT Indoplast

PT Indoplast merupakan sebuah perusahaan plastik yang belum
mempunyai tolak ukur yang jelas dalam mengetahui tingkat produktivitasnya dan
juga belum diketahui faktor-faktor yang paling berpengaruh terhadap tingkat
produktivitas.Untuk itu pada tugas akhir ini dilakukan suatu pengukuran
produktivitas untuk membantu perusahaan dalam menentukan apakah faktor-faktor
yang berpengaruh terhadap perubahan produktivitas tersebut dengan
menggunakan metode objective matriks (Qmax).
Setelah dilakukan pengukuran produktivitas maka didapatkan faktor-faktor
yang berpengaruh terhadap perubahan produktivitas adalah cacat produk
dan bahan baku.
Tindakan yang dilakukan untuk menaikkan tingkat produktivitas dengan
memberikan insentif dan memperlambat setting mesin. Dari hasil memperlambat
setting mesin ternyata menaikkan tingkat produktivitas.

Creator(s)
  • (25495103) ELVIRA MARIA EVITAN
Contributor(s)
  • I Nyoman Sutapa → Advisor 1
  • Siana Halim → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2000
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 363/TI-90/2000; Elvira Maria Evitan (25495103)
Subject(s)
  • WORK MEASUREMENT
  • PRODUCTION PLANNING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject