Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Studi sistem pengaman differential relay MRD1-T, SEG

Gangguan hubung singkat yang terjadi pada transformer merupakan
suatu masalah yang terjadi pada sistem distribusi dan transmisi. Oleh karena itu
pengaman transformer diperlukan untuk mengatasi gangguan hubung singkat pada
transformer.
Relay Differential MRDl-T adalah pengaman transformer yang selektif,
yang dilengkapi event recorder untuk menyimpan semua data pengoperasian dan
data gangguan. Ketika trip terjadi fault recorder merekam semua data gangguan
pada saat ita Kedua data pada recorder tersebut dapat ditampilkan pada display
atau PC melalui program HTL/PL-Soft3.
Dalam tugas akhir ini, dianalisa penggunaan MRDl-T pada 3
transformer 1 phasa, 3.3 kVA, 220/127 V. Melalui display pada monitor MRDl-T
dan melalui PC dengan bantuan software HTL/PL-Soft3, diamati bahwa MRDl-T
dapat bekerja dengan baik dalam mengamankan transformer dan data gangguan
pada recorder dapat dibaca.

Creator(s)
  • (23495042) NI WAYAN MIN
Contributor(s)
  • Hanny Hosiana Tumbelaka → Examination Committee 1
  • Limboto Limantara → Advisor 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 1999
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No.99/E/TST/041/320; Ni Wayan Min (23495042)
Subject(s)
  • ELECTRIC TRANSFORMERS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject