Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Alat penggoreng donat otomatis

Pembuatan donat dapat dikatakan cukup memakan waktu dan tenaga. Oleh
karena itu dibuatlah alat penggoreng donat otomatis ini untuk mengefisiensikan
proses produksinya.
Alat penggoreng donat ini dikontrol dengan sebuah smart relay Schneider.
Proses kerja alat ini meliputi kerja tiap konveyor, elemen pemanas, kipas, valve,
serta sensor infra merah yang digunakan. Minyak yang digunakan total berjumlah
30L, dengan suhu 140 o C pada saat proses penggorengan berjalan. Waktu yang
dibutuhkan untuk memproses satu pasang donat adalah 134 detik, dengan
pembagian waktu 96 detik proses penggorengan, 28 detik proses penirisan, dan 10
detik untuk proses pengolesan gula.
Dalam penggunaannya mesin ini berdaya 2480 Watt. Untuk kapasitas
produksinya alat penggoreng donat otomatis ini mampu menghasilkan 256 donat
dalam waktu 1 jam.

Creator(s)
  • (23405026) MICKEY GUNAWAN
Contributor(s)
  • Thiang → Advisor 1
  • Handry Khoswanto → Advisor 2
  • Indar Sugiarto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2009
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 020109004/ELK/2009; Mickey Gunawan (23405026)
Subject(s)
  • ROBOTS, INDUSTRIAL
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject