Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa pengaruh service performance terhadap customer satisfaction Bank Central Asia Surabaya

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui kepuasan pelanggan Bank Central Asia Surabaya melalui penilaian mereka terhadap kinerja pelayanan yang diterima.Kualitas sebuah pelayanan merupakan faktor yang sangat penting bagi suatu industri jasa untuk dapat bertahan, maupun berkembang. Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metode kuantitatif dengan teknik regresi linear berganda untuk membuktikan pengaruh kinerja pelayanan terhadap kepuasan.
Dari hasil analisa, disimpulkan bahwa kinerja pelayanan yang baik yang diterapkan oleh Bank Central Asia di Surabaya memiliki pengaruh yang sangat kuat terhadap kepuasan para pelanggannya. Dengan peningkatan kinerja di beberapa hal, mencakup minimalisasi kesalahan yang sering terjadi dalam pelayanan akan meningkatkan kualitas perusahaan serta kepuasan para pelanggannya.

Creator(s)
  • (33408050) DIANA WIJAYANTY
Contributor(s)
  • Fransisca Andreani → Advisor 1
  • Thomas Stefanus Kaihatu → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2012
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 33010323/MAN//2012; Diana Wijayanty (33408050)
Subject(s)
  • CONSUMERS-RESEARCH
  • CONSUMER SATISFACTION
File(s)
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-appendices.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-references.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-chapter2.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-conclusion.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-chapter4.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-chapter3.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-chapter1.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-abstract_toc.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-33408050-25169-service-cover.pdf

Similar Collection

by creator, contributor, or subject