Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa pengaruh faktor-faktor latar belakang keluarga, inovasi, kebutuhan untuk berprestasi dan pengambilan resiko terhadap niat kewirausahaan karyawan di industri makanan di Jawa Timur

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti faktor-faktor yang mempengaruhi niat kewirausahaan. Faktor-faktor yang diteliti adalah latar belakang keluarga, inovasi, kebutuhan untuk berprestasi, dan pengambilan resiko. Penelitian ini dilakukan pada karyawan industri makanan di Jawa Timur.
Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kausal. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuesioner. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 sampel. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan melakukan Uji F (secara simultan) dan uji t (secara parsial).
Berdasarkan hasil analisis menunjukkan bahwa variabel yang memiliki pengaruh yang paling dominan terhadap niat kewirausahaan adalah inovasi yaitu dengan nilai standardized coefficients 0,282. Hasil analisis juga menunjukkan bahwa latar belakang keluarga, inovasi, kebutuhan untuk berprestasi dan pengambilan resiko berpengaruh positif dan signifikan terhadap niat kewirausahaan baik secara simultan maupun parsial.

Creator(s)
  • (31408156) MICHEL SILIM
Contributor(s)
  • Dhyah Harjanti → Advisor 1
  • AGUSTINUS SIMANJUNTAK → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2012
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31010401/MAN/2012; Michel Silim (31408156)
Subject(s)
  • ENTREPRENEURSHIP
File(s)
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-appendices.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-references.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-conclusion.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-chapter4.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-chapter3.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-chapter2.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-chapter1.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-abstract_toc.pdf
  • jiunkpe-is-s1-2012-31408156-25282-makanan-cover.pdf

Similar Collection

by creator, contributor, or subject