Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa penerapan strategi momentum pada sektor consumer goods dan strategi contrarian pada sektor pertambangan periode 2006-2010

Skripsi ini meneliti apakah strategi momentum dapat menghasilkan positive abnormal return yang signifikan apabila diterapakan pada sektor consumer goods dan apakah strategi contrarian dapat menghasilkan positive abnormal return apabila diterapkan pada sektor pertambangan selama periode penelitian 2006-2010. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan strategi momentum hanya menghasilkan positive abnormal return yang signifikan pada portofolio momentum yang dibentuk dengan cara short sell portofolio hot loser dan membeli portofolio hot winner. Sedangkan hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa strategi contrarian tidak menghasilkan positive abnormal return yang signifikan.

Creator(s)
  • (37409022) EVIE GABRIELLA AGUSTONO
Contributor(s)
  • Sautma Ronni Basana → Advisor 1
  • Dewi Astuti → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2012
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 37010157/MAN/2012 ; Evie Gabriella Agustono (37409022)
Subject(s)
  • CORPORATIONS--FINANCE
  • STRATEGIC PLANNING
  • PORTFOLIO MANAGEMENT
  • INVESTMENTS-ANALYSIS
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject