Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perancangan interior pusat komunitas penggemar kue di Surabaya

Seiring perkembangan industri makanan di Indonesia, banyak jenis-jenis dan macam kue yang bermunculan di Surabaya. Macam dan jenis kue pun bervariasi, bisa dihias dan dibentuk sesuka hati, biasanya kaum hawa yang lebih menyukai untuk menyalurkan kekreatifannya tersebut. Namun sayangnya, tidak ada fasilitas yang tepat untuk mewadahi di mana penggemar makanan kue tersebut selain dapat menikmati kue yang dimakan, mereka dapat juga belajar bagaimana membuat kue tersebut, serta memperdalam informasi tentang kue tersebut lebih dalam. Perancangan Interior Pusat Komunitas Penggemar Kue di Surabaya merupakan suatu wadah untuk memenuhi kebutuhan penggemar maupun penikmat kue. Fasilitas yang diberikan berupa Kafe, kelas memasak, Toko Bahan Kue, Galeri Kue, dan Reading Corner. Dengan adanya fasilitas ini, komunitas penggemar kue dapat saling berkembang dengan mengasah ilmu pengetahuan serta saling mendukung satu sama lain.

Creator(s)
  • (41409007) NATALIA HIDAYAT
Contributor(s)
  • Yusita Kusumarini → Advisor 1
  • Lucky Basuki → Advisor 2
  • M. SHOLAHUDDIN, S.Sn, M.T → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2013
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Perancangan Interior
Source
Perancangan Interior No. 00021105/DIN/2013; Natalia Hidayat (41409007)
Subject(s)
  • COMMUNITY CENTERS
  • INDUSTRIAL BUILDINGS-DECORATION
  • INTERIOR DECORATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject