Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa kemampuan co-branding Ades dengan Coca-Cola dalam meningkatkan citra produk AMDK-nya ditinjau dari atribut-atribut produk: studi eksperimen mahasiswa jurusan manajemen

Co-branding adalah fenomena baru dalam dunia pemasaran, dimana dua
perusahaan atau lebih bergabung dan melakukan segala macam aktivitas untuk
memberikan nilai tambah atas produk hasil co-brandmg tersebut. Meningkatnya
citra produk dalam persepsi konsumen adalah salah satu efek dari co-brandmg.
Citra produk hasil co-branding dapat diukur melalui penilaian sikap konsumen
terhadap kinerja dari atribut-atribut produk tersebut. Apabila kinerja atribut-atribut
produk tersebut sesuai atau bahkan melebihi harapan konsumen, maka sikap
konsumen positif yang berarti co-branding tersebut mampu meningkatkan citra
produk. Sebaliknya apabila kinerja atribut-atribut produk tersebut tidak sesuai
atau jauh di bawah harapan konsumen, maka sikap konsumen negatif yang berarti
co-brandmg tersebut tidak mampu meningkatkan citra produk.

Creator(s)
  • (31499314) MICHAEL ADIWIJAYA
Contributor(s)
  • Peter Remy Yosy Pasla → Advisor 1
  • Sugiono Sugiharto → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2003
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No.02011646/MAN/2003; Michael Adiwijaya (31499314)
Subject(s)
  • CONSUMERS-RESEARCH
  • CONSUMERS-PREFERENCES
  • CONSUMER BEHAVIOR
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject