Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Efektivitas Iklan Jayanata di surat kabar Jawa Pos terhadap masyarakat Surabaya

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efektivitas iklan Jayanata di surat kabar Jawa Pos terhadap masyarakat Surabaya. Jayanata sebagai pengiklan menggunakan iklan dengan tujuan untuk menjaring konsumen baru datang ke Jayanata. Efektivitas iklan diukur menggunakan metode pengukuran Customer Response Index (CRI). Metode CRI mengukur respon pembaca Jawa Pos dari berbagai tahap, mulai dari awareness, comprehend, interest, intentions, dan action. Tahap respon dalam CRI inilah yang digunakan untuk mengukur efektivitas iklan Jayanata. Dalam penelitian ini, efektivitas digambarkan dalam teori Hierarchy of Effects dan didukung teori komunikasi pemasaran terpadu serta teori mengenai iklan. Jenis penelitian ini ialah penelitian deksriptif dengan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian ini ialah iklan Jayanata di Jawa Pos efektif dan berhasil memenuhi tujuan yang ingin dicapai Jayanata yaitu pada tahap interest sebesar 93%.

Creator(s)
  • (51409061) REVICA FEBI YUWONO
Contributor(s)
  • Felicia Goenawan → Advisor 1
  • Vita Monica → Advisor 2
  • R. OTTO BAMBANG WAHJUDI → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2014
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 10010950/KOM/2014; Revica Febi Yuwono (51409061)
Subject(s)
  • COMMUNICATION IN MARKETING
  • ADVERTISING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject