Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa keterkaitan antara gaya kepemimpinan dan organizational trust terhadap perilaku etis pada PT Samolindo Metal Berjaya

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan gaya kepemimpinan
dan organizational trust terhadap perilaku etis pada PT Samolindo Metal Berjaya.
Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan tujuan agar
dapat menggali informasi secara menyeluruh melalui proses wawancara dan juga
observasi. Berdasarkan dari hasil penelitian yang dilakukan, penulis
menyimpulkan bahwa PT Samolindo Metal Berjaya mengimplementasikan gaya
kepemimpinan transformasional serta knowledge dan identity organizational trust
dan perilaku etis dalam menjalankan aktivitas perusahaan. Selain itu, ditemukan
peranan dari gaya kepemimpinan dan organizational trust terhadap perilaku etis
pada PT Samolindo Metal Berjaya.

Creator(s)
  • (31411217) SUVIANTI TELY SUTAN
Contributor(s)
  • Inggrid → Advisor 1
  • Dhyah Harjanti → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31011151/MAN/2016; Suvianti Tely Sutan (31411217)
Subject(s)
  • BUSINESS ETHICS
  • LEADERSHIP STYLE
  • LEADERSHIP
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject