Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan dana eksternal perusahaan go public di Bursa Efek Jakarta berdasarkan kelompok industri periode 2000-2003

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh Sales Growth,
Retention Ratio, Capital Intensity, Spontaneous Liabilities, dan Profit Margin
terhadap kebutuhan dana eksternal. Dalam penelitian ini, digunakan data yang
diperoleh dari Bursa Efek Jakarta periode 2000-2003, dan menggunakan alat
statistik metode regresi berganda. Dari hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa
pada periode tersebut Sales Growth, Retention Ratio, Capital Intensity,
Spontaneous Liabilities, Profit Margin berpengaruh secara signifikan terhadap
kebutuhan dana eksternal.

Creator(s)
  • (31402421) CHRISTINE PANJAYA
Contributor(s)
  • Ricky Wang → Advisor 1
  • Dewi Astuti → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2006
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 03012187/MAN/2006; Christine Panjaya (31402421)
Subject(s)
  • CORPORATIONS-FINANCE
  • GOING PUBLIC (SECURITIES)
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject