Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh karakteristik eksekutif terhadap tax avoidance dengan leverage sebagai variabel intervening

Berdasarkan peraturan pajak penghasilan yang memperbolehkan beban bunga sebagai pengurang penghasilan kena pajak membuat pendanaan melalui utang jangka panjang dijadikan sebagai media untuk melakukan tax avoidance oleh eksekutif perusahaan yang bersifat risk taker. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh karakteristik eksekutif terhadap tax avoidance baik secara langsung maupun melalui leverage sebagai variabel intervening. Sampel penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014. Metode analisis yang digunakan adalah analisis jalur yang merupakan pengembangan dari analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan karakteristik eksekutif berpengaruh terhadap tax avoidance. Sedangkan apabila menggunakan leverage sebagai variabel intervening tidak ada pengaruh antara karakteristik eksekutif terhadap tax avoidance.

Creator(s)
  • (32412092) EUGENE FONGKI
Contributor(s)
  • Agus Arianto Toly → Advisor 1
  • Yenni Mangonting → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2016
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 32010827/AKT/2016; Eugene Fongki (32412092)
Subject(s)
  • DOUBLE TAXATION
  • TAX ACCOUNTING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject