Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Evaluasi sistem komisi dalam kompensasi agen PT Surya Anugerah Investindo

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan sistem komisi dalam kompensasi dan mengevaluasi kesesuaian sistem komisi dalam kompensasi di PT Surya Anugerah Investindo saat ini dengan asas keadilan dan kelayakan. Metode penelitian yang digunakan adalah analisa deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data dengan menggunakan teknik wawancara semi terstruktur.
Hasil evaluasi kompensasi di PT Surya Anugerah Investindo sudah memenuhi asas keadilan dan kelayakan. Perusahaan disarankan untuk mengevaluasi sistem kompensasi yang ada. Terlihat dari komisi yang diberikan yang melebihi standar pemberian komisi yang akan merugikan perusahaan.

Creator(s)
  • (31413087) DENNY PUTRA TANDOKO
Contributor(s)
  • Ratih Indriyani → Advisor 1
  • AGUSTINUS SIMANJUNTAK → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2017
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31011406/MAN/2017; Denny Putra Tandoko (31413087)
Subject(s)
  • PERSONNEL MANAGEMENT
  • COMPENSATION MANAGEMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject