Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelTujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh-pengaruh Trust Belief terhadap Behavioral Intention melalui mediasi Perceived Risk. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah pelanggan Penitipan Anjing Dog Hotel SBY. Sampel penelitian diambil sebanyak 60 responden dengan purposive sampling. Data diambil dengan menggunakan kuisioner. Analisis data penelitian ini adalah analisis SEM-PLS. Dari hasil olah data dapat disimpulkan bahwa Trust Belief berpengaruh signifikan terhadap Perceived Risk, Perceived Risk berpengaruh signifikan terhadap Behavioral Intention, Trust Belief tidak berpengaruh signifikan terhadap Behavioral Intention melalui peran mediasi Perceived Risk.