Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh company reputation dan product knowledge terhadap purchase decision melalui consumer trust pada polis asuransi individu di Surabaya

Tujuan penelitian ini adalah untuk menelaah pengaruh company reputation dan product knowledge terhadap purchase decision melalui consumer trust. Penelitian ini dilakukan pada 100 responden di Kota Surabaya yang berada dalam usia produktif dan sudah pernah membeli polis asuransi minimal satu kali. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan satu per satu secara langsung angket pada responden dengan teknik pengambilan sampel proportionate stratified random sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda, dengan variabel bebas adalah company reputataion (X1) dan product knowledge (X2), variabel intervening consumer trust (Z), sedangkan variabel terikat (Y) adalah purchase decision.

Creator(s)
  • (31415034) WILIAM ARDIYANTO WISNU PRATAMA
Contributor(s)
  • Sesilya Kempa, S.E., M.M. → Advisor 1
  • Dr. Ir. Hotlan Siagian MSc. → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2019
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31011793/MAN/2019; Wiliam Ardiyanto Wisnu Pratama (31415034)
Subject(s)
  • CONSUMER BEHAVIOR
  • TRUST
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject