Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa strategi PT Coca Cola Bottling Indonesia sebagai market leader dalam industri soft drink di Surabaya

Industri pabrik atau manufaktur melakukan proses pengolahan bahan baku dengan meningkatkan daya guna menjadi output. P.T. Coca Cola Bottling Indonesia sebagai Market Leader dalam industri Soft Drink memerlukan strategi yang efektif untuk mempertahankan posisinya sebagai Market Leader di tengah-tengah persaingan yang terjadi, dimana pesaing-pesaing tersebut bertujuan untuk merebut posisi Market Leader tersebut. Evaluasi strategi yang digunakan oleh suatu perusahaan sangat diperlukan guna meningkatkan dan memaksimalkan potensi yang ada baik dari internal maupun ekstemal perusahaan dalam mempertahankan posisinya sebagai Market Leader. Dengan menggunakan analisa CPM untuk mengetahui posisi relative perusahaan yang dianalisis, dibandingkan dengan perusahaan pesaing dan analisa SWOT untuk melakukan analisis terhadap wujud ancaman dan kesempatan agar dapat membedakan keadaan lingkungan, sehingga perusahaan dapat menyusun strategi yang efektif.

Creator(s)
  • (31400086) ANDI NUGROHO TJANDRA
  • (31400136) JOY ADI BUDIANTO
Contributor(s)
  • Diah Dharmayanti → Advisor 1
  • Hartono Subagio → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2004
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02011756/MAN/2004; Andi Nugroho Tjandra (31400086), Joy Adi Budianto (31400136)
Subject(s)
  • STRATEGIC PLANNING
  • PRODUCT MANAGEMENT
  • MARKETING RESEARCH
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject