Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh store environment terhadap re-visit intention ke Demandailing Cafe dengan perceived value sebagai variabel mediasi

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perceived value memediasi hubungan antara store environment terhadap revisit intention dari pelanggan Demandailing Café. Penelitian ini dilakukan dengan dengan menggunakan sampel yaitu 100 orang responden yang pernah mengunjungi Demandailing Café minimal 6 bulan terakhir. Metode pengolahan data dilakukan dengan menggunakan Metode SEM yang akan digunakan adalah PLS dan SPSS. Dari hasil penelitian ditemukan bahwa peran Store Environment berpengaruh terhadap Revisit Intention bersifat positif, dan peran Store Environment berpengaruh terhadap perceived value bersifat positif, dan juga peran perceived value memediasi hubungan antara store environment terhadap revisit intention bersifat positif.

Creator(s)
  • (35415023) MICHAEL KEANE
  • (35415064) GOLDWIN JAN WITANIAL
Contributor(s)
  • Hatane Semuel → Advisor 1
  • Devi Destiani Andilas → Examination Committee 1
  • Edwin Japarianto → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 35010373/MAN/2020; Michael Keane (35415023)Goldwin Jan Witanial (35415064)
Subject(s)
  • CONSUMER BEHAVIOR
  • RESTAURANTS--MARKETING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject