Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisis perbandingan teori dan praktik brand development strategy ketika internship di Work By W

Dalam ruang lingkup branding, Brand Development Strategy memiliki takaran yang sama pentingnya dengan luaran visual. Brand Development Strategy diartikan sebagai rencana dan taktik ‘gambaran besar’ untuk mencapai serangkaian tujuan jangka panjang dengan tujuan menghasilkan identifikasi, preferensi brand oleh konsumen, dan menciptakan ekuitas brand jangka panjang. Akan tetapi, masih didapati tidak sedikit yang belum memahami proses, tujuan, dan bagaimana mengaplikasikan teori Brand Development Strategy. Oleh karena itu, laporan ini bertujuan untuk menganalisis perbandingan teori dan praktik proses merangkai Brand Development Strategy di salah satu brand konsultan di Jakarta, Work By W. Analisis ini meliputi pembahasan teori pengumpulan data dengan metode wawancara, perancangan consumer insight, brand story dan brand manifesto, dan teori untuk menentukan brand positioning.

Creator(s)
  • (E12180134) SHEILA ABIGAIL
Contributor(s)
  • Cindy Muljosumarto S.Sn, M.D. → Advisor 1
  • Mendy Hosana Malkisedek → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2022
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 00023762/DKV/2022; Sheila Abigail (E12180134)
Subject(s)
  • BRAND NAME PRODUCTS
  • BRANDING (MARKETING)
  • VISUAL COMMUNICATION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject