Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh profitabiltas, leverage dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan food and beverage yang terdaftar di BEI tahun 2018-2021 selama masa pandemi COVID-19

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, leverage, ukuran perusahaan dan pandemi covid-19 terhadap nilai perusahaan. Selain itu, penelitian ini juga menguji pengaruh moderasi pandemi covid-19 terhadap hubungan antara profitabilitas, leverage dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan. Penelitian ini dilakukan terhadap 25 perusahaan sektor food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2021. Model regresi data panel dilakukan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa profitabilitas dan leverage berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan, sedangkan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Selain itu, penelitian ini juga membuktikan bahwa pandemi covid-19 memoderasi pengaruh profitabilitas dan leverage terhadap nilai perusahaan, tetapi tidak memoderasi pengaruh ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan.

Creator(s)
  • (D12180237) SILVIA MONIC GOUTOMO
  • (D12180239) NINDY CANDRA ANTIKA
Contributor(s)
  • Yulius Jogi Christiawan → Advisor 1
  • Juniarti → Examination Committee 1
  • Sany → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2022
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 32011832/AKT/2022; Silvia Monic Goutomo (D12180237), Nindy Candra Antika (D12180239)
Subject(s)
  • CORPORATIONS--FINANCE
  • CORPORATE PROFITS
  • CORPORATIONS--EVALUATION
  • PERFORMANCE
  • VALUE ADDED
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject