Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPengaruh corporate social responsibility terhadap agresivitas pajak dengan kepemilikan keluarga sebagai moderasi | Tujuan penelitian ini adalah meneliti pengaruh corporate social responsibily (CSR) terhadap agresivitas pajak dengan kepemilikan keluarga sebagai variabel moderator. Penelitian ini menggunakan effective tax rate sebagai proksi agresivitas pajak, serta pengungkapan CSR dan perusahaan yang mendapat penghargaan CSR sebagai indikator CSR. Berdasarkan 54 perusahaan publik yang mencatatkan sahamnya di Bursa Efek ...
|
Analisis hubungan antara board independence dan agency cost dengan kualitas audit sebagai variabel moderasi | Isu mengenai corporate governance mulai diberikan perhatian di Indonesia sejak adanya krisis yang dialami pada tahun 1998, dibuktikan dengan terbentuknya Komite Nasional Kebijak Corporate Governance (KNKG) pada tahun 1999 yang berubah menjadi Komite Nasional Kebijakan Governance pada November 2004. Praktik Corporate Governance dikenal dengan adanya konsep pemisahan antara fungsi kepemilikan dan ...
|
Pengaruh asimetri informasi dan financial leverage terhadap return saham pada perusahaan sektor manufaktur di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015 dan 2016 | Return saham menjadi salah satu pertimbangan investor untuk melakukan investasi karena berhubungan dengan payback period (pulang balik modal investasi). Peningkatan harga saham disebabkan karena semakin tingginya minat investor terhadap saham perusahaan. Minat investor terhadap saham perusahaan meningkat ketika pemilik perusahaan memiliki kemampuan mengendalikan kinerja manajemen untuk sepenuhnya bekerja untuk kepentingan pemilik perusahaan. Evaluasi terhadap asymmetry information memberikan ...
|
Pengungkapan modal intelektual dan aktivitas pengawasan dalam menciptakan value relevance of accounting information | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari pengungkapan modal intelektual, komite audit, dan kualitas audit terhadap Value Relevance of Accounting Performance. Penelitian ini dilaksanakan pada perusahaan dari industri jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, dan menerbitkan laporan tahunan selama 7 tahun dari periode 2010 – 2016. Penelitian ini akan mengamati ...
|
Corporate social responsibility, financial performance, and risk in indonesian natural resources industry | Dengan upaya untuk memberikan penjelasan yang lebih mendalam mengenai manifestasi budaya bertanggung jawab sosial dan lingkungan dalam industri sumber daya alam di Indonesia, studi ini menyoroti bukti empiris pada korelasi tanggung jawab sosial perusahaan (CSR), kinerja keuangan (CFP), dan resiko. Selain itu, peran resiko perusahaan sebagai variabel mediasi dalam efek tidak ...
|
The relationship of financial ratio to the stock return before and after tax amnesty | Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh program pemerintah Tax Amnesty pada tahun 2016 terhadap kinerja keuangan perusahaan dengan menggunakan rasio keuangan dan return saham sebagai indikatornya. Teknik analisa yang digunakan adalah membandingkan mengunakan pair t-test dan multiple regression. Hasil dari penelitian ini adalah Tax Amnesty berpengaruh terhadap rasio keuangan perusahaan. ...
|
Analisis pengaruh diversifikasi perusahaan terhadap manajemen laba pada perusahaan yang terdaftar dI BEI | Bisnis tidak dapat terlepas dari persaingan. Setiap perusahaan dituntut untuk memiliki strategi yang berbeda untuk menjadi perusahaan yang unggul dibandingkan dengan kompetitornya. Salah satu strategi yang seringkali digunakan adalah diversifikasi. Diversifikasi menurut Satoto (2007) merupakan strategi yang dilakukan perusahaan untuk memperluas usaha dengan membuka beberapa unit bisnis atau anak perusahaan baru ...
|
Analisa pengaruh book tax conformity terhadap persistensi laba dan arus kas masa depan | Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh antara book tax conformity terhadap persistensi laba dan arus kas masa depan. Selain itu juga untuk mengetahui apakah earnings variability, negative earnings dan statutory rate berpengaruh terhadap persistensi laba dan arus kas masa depan. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan manufaktur yang ...
|
Hubungan konservatisme akuntansi dengan lingkungan informasi perusahaan | Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya hubungan dan pengaruh antara konservatisme akuntansi dan lingkungan informasi perusahaan. Konservatisme akuntansi dalam penelitian ini diukur menggunakan net income accrual dan lingkungan informasi perusahaan diukur dengan firm specific stock return variation (FRV). Variabel kontrol pada penelitian ini adalah firm size, leverage, market ...
|
Analisa integratif dan kepatuhan wajib pajak badan | Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh sikap, norma subyektif, perceived behavioral control (PBC), fraud diamond factors (FDF), dan faktor kontrol eksternal (model integratif) terhadap kepatuhan wajib pajak badan. Sampel penelitian ini adalah 100 responden dengan teknik purposive sampling. Metode pengumpulan data primer yang digunakan adalah dengan metode kuesioner. Responden ...
|
Penerapan implementasi International Financial Reporting Standards (IFRS) terhadap manajemen laba dan relevansi nilai pada perusahaan sektor perdagangan besar di Indonesia | Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh dari penerapan International Financial Reporting Standards (IFRS) terhadap manajemen laba dan relevansi nilai dari perusahaan pada sektor perdagangan besar. Penelitian ini menggunakan 36 sampel perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2008-2013. Metode analisis yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menggunakan regresi linear ...
|
Pengaruh agresivitas pajak terhadap corporate social responsibility | Penelitian ini bertujuan untuk menguji agresivitas pajak perusahaan terhadap Corporate Social Responsibility (CSR). Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah agresivitas pajak yang diukur dengan menggunakan effective tax rates. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah Corporate Social Responsibility. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa ...
|
Analisa pengaruh corporate governance, kompensasi eksekutif dan karakteristik eksekutif terhadap agresivitas pajak | Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh corporate governance, kompesasi eksekutif dan karakteristik eksekutif terhadap agresivitas pajak. Agresivitas pajak dalam penelitian ini diukur dengan menggunakan ETR. Variabel independen dalam penelitian ini adalah corporate governance yang diukur dengan board size, komisaris independen, kualitas auditor eksternal, gender diversity, kepemilikan manajerial dan kepemilikan ...
|
The relationship of capital structure and board diversity toward firm performance (evidence from LQ45 companies | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari struktur modal dan board diversity terhadap performa perusahaan yang diukur melalui ROCE dan EVA spread. Penelitian ini dilaksanakan terhadap perusahaan dari berbagai industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (dalam indeks LQ45) dan menerbitkan laporan tahunan selama 7 tahun dari periode 2010-2016. Keputusan mengenai ...
|
Pengaruh karakteristik komite audit terhadap kualitas laba melalui pengungkapan modal intelektual sebagai variabel mediasi | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh karakteristik komite audit dan profitabilitas terhadap kualitas laba. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui pengaruh tidak langsung dari karakteristik komite audit dan profitabilitas terhadap kualitas laba dengan pengungkapan modal intelektual sebagai variable mediasi. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari 66 perusahaan ...
|
Evaluasi program employee relations di Hotel Majapahit Surabaya Managed by Accorhotels | Penelitian ini dilakukan di Hotel Majapahit Surabaya Managed by Accorhotels. Departemen Talent and Culture (nama lain untuk Human Resources Department di bawah manajemen Accorhotels), menjalankan salah satu fungsi Public Relations yakni employee relations. Dalam pelaksanaannya, program ini mengalami beberapa kendala, terutama di dua program yang peneliti jadikan fokus yakni training dan ...
|
Pengaruh tata kelola perusahaan terhadap profitabilitas dan nilai perusahaan melalui pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan sebagai variable mediasi dalam perusahaan badan usaha milik negara (BUMN) yang terdaftar di Indonesia | Penelitian ini dilakukan untuk mempelajari hubungan tata kelola perusahaan dengan profitabilitas dan nilai perusahaan perusahaan BUMN yang terdaftar di Indonesia, dengan menggunakan pengungkapan CSR sebagai variabel mediasi. Tata kelola perusahaan diukur dengan menghitung total anggota, persentase komisaris independen, dan persentase dewan komisaris perempuan di dalam dewan komisaris perusahaan. Tingkat informasi yang ...
|
The iimpact of intellectual disclosure to EVA distribution in service companies in Indonesia | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari pengungkapan modal intelektual terhadap EVA Spread. Penelitian ini dilaksanakan pada perusahaan jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, dan menerbitkan laporan tahunan selama 7 tahun dari periode 2010-2016. Penelitian ini akan mengamati 427 laporan tahunan yang terdiri dari 61 perusahaan dari sektor industry jasa ...
|
Pengaruh pengungkapan modal intelektual dan struktur kepemilikan terhadap perataan laba | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari pengungkapan modal intelektual dan struktur kepemilikan terhadap aktivitas perataan laba. Penelitian ini dilakukan dengan pemilihan sampel dari perusahaan sektor jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini akan meneliti 448 sampel yang berasal dari 64 perusahaan sektor jasa selama 7 tahun periode, ...
|
Tingkat pengetahuan karyawan Natasha Skin Clinic Center mengenai perubahan corporate identity | Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tingkat pengetahuan karyawan Natasha Skin Clinic Center mengenai perubahan corporate identity, yang dilakukan untuk menyegarkan image dan memperkuat konsep Natasha sebagai “klinik” kecantikan, Skin Clinic Center terbesar di Indonesia. Elemen-elemen corporate identity yang diteliti meliputi logo perusahaan, nama perusahaan, seragam karyawan, serta interior & eksterior. Jenis ...
|