Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Mengatasi masalah pengeringan resin PVC di PT. X

Selama ini proses pengeringan resin PVC sebagai bahan baku pipa PVC di PT.X berlangsung secara konvensional dengan menjemurnya di sebuah ruangan.Penjemuran ini tidak efektif dari segi waktu dan tingkat kekeringan. Hal ini menyebabkan proses produksi pipa PVC di PT.X menjadi tergangu. Selama ini diperlukan 2 hari dalam keadaan cuaca cerah untuk mengeringkan 1 ton resin PVC.
Dari hasil perhitungan. untuk mengeringkan resin dengan kapasitas 5 kg/jam maupun kapasitas 25 kg/jam diperlukan kalor sebesar 3,5 kW. Dengan diameter pipa 2 inch diperlukan panjang saluran pengering 3 m dan dilengkapi dengan cyclone.
Dari hasil pengujian, proses pengeringan kadar air dalam resin berkurang dari 29% menjadi 13 % dengan kaasitas 4,78 kg/jam.

Creator(s)
  • (24407001) YOPI YUSUF TANOTO
Contributor(s)
  • Ekadewi Anggraini Handoyo → Advisor 1
  • Fandi Dwiputra Suprianto, S.T., M.Sc. → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2011
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 02010976/MES/2011; Yopi Yusuf Tanoto (24407001)
Subject(s)
  • HEAT EXCHANGERS
  • HEAT ENGINEERING
  • HEAT-TRANSMISSION
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject