Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Analisa pengaruh pengembangan menu, promosi, dan harga terhadap minat beli ulang konsumen di Restoran Pizza Hut Surabaya

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh pengembangan menu, promosi, dan harga terhadap minat beli ulang konsumen di restoran Pizza Hut Surabaya. Penelitian ini melibatkan 120 responden. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif kausal yang bertujuan untuk menguji hipotesis yang ada. Analisis regresi linier berganda digunakan untuk mengetahui besarnya pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga variabel independen secara serempak berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen. Pengembangan menu dan harga secara parsial berpengaruh signifikan terhadap minat beli ulang, sedangkan promosi secara parsial tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap minat beli ulang konsumen. Pengembangan menu merupakan variabel yang paling dominan dalam mempengaruhi minat beli ulang konsumen.

Creator(s)
  • (33407039) DEBRINA STEPHANIE GUNAWAN
  • (33407029) LINGGAWATI NAGAUNTIAS L.
Contributor(s)
  • Monika Kristanti → Advisor 1
  • Adriana Aprilia → Advisor 2
  • Sienny Thio → Examination Committee 1
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2011
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 33010298/MAN/2011; Linggawati Nagauntias Lukito [33407029], Debrina Stephanie Gunawan [33407039]
Subject(s)
  • RESTAURANT MANAGEMENT
  • RESTAURANT-MARKETING
  • CUSTOMER LOYALTY
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject