Please take a moment to complete this survey below
Library's collection Library's IT development CancelPenelitian ini berfokus pada upaya untuk mengenal lebih jauh profil konsumen depot makanan Indonesia di Surabaya. Total sampel dari penelitian ini sebanyak 460 orang dengan menyebarkan kuesioner di 42 depot makanan Indonesia di Surabaya. Proses analisa data dalam penelitian ini menggunakan analisa faktor dan analisa cluster dengan SPSS. Hasil dari penelitian untuk segmentasi konsumen makanan Indonesia di Surabaya, terbentuk 3 cluster, yaitu commoners, experiencer service quality seeker, dan price & value seeker.