Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Pengaruh career management competencies, grit, persepsi akan fakultas, tenaga pengajar, dan pasar tenaga kerja terhadap self-perceived employability mahasiswa tingkat akhir dan fresh graduate sarjana (S-1) di Surabaya

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengetahui pengaruh career management competencies, grit, persepsi akan fakultas, tenaga pengajar, dan pasar tenaga kerja terhadap self-perceived employability mahasiswa tingkat akhir dan fresh graduate Sarjana (S-1) di Surabaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 108 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan convenience sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa career management competencies, dan persepsi akan pasar tenaga kerja memiliki pengaruh signifikan terhadap self-perceived employability sementara grit, persepsi akan fakultas dan tenaga pengajar tidak berpengaruh signifikan.

Creator(s)
  • (31416121) VINCEN TANRI SAPUTRA
Contributor(s)
  • Sherly Tanoto → Advisor 1
  • Zeplin Jiwa Husada Tarigan → Examination Committee 1
  • R.R. Retno Ardianti → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 31011916/MAN/2020; Vincen Tanri Saputra (31416121)
Subject(s)
  • CAREER DEVELOPMENT
  • WORK MEASUREMENT
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject