Please take a moment to complete this survey below

Library's collection Library's IT development Cancel

Perbandingan algoritma penjadwalan symbiotic organisms search dan earliest due date: studi kasus di PT Citra Indah Abadi Jaya

PT Citra Indah Abadi Jaya merupakan perusahaan jasa yang bergerak dalam bidang pengecatan powder coating aluminium dan logam. Permasalahan yang terjadi pada perusahaan ialah terdapat keterlambatan penyelesaian pesanan. Keterlambatan ini disebabkan oleh penjadwalan perusahaan berdasarkan estimasi yang dilakukan oleh Departemen Produksi. Oleh karena itu, dibutuhkan algoritma penjadwalan produksi yang dapat meminimalkan maksimum keterlambatan dalam perusahaan. Algoritma yang akan digunakan dalam penelitian ini ialah algoritma Symbiotic Organisms Search (SOS) dan Earliest Due Date (EDD). Program algoritma SOS dan EDD dijalankan dengan Excel VBA. Eco size dari algoritma SOS yang dilakukan adalah sebanyak 50 dengan 20 kali replikasi. Hasil usulan algoritma terbaik akan dibandingkan dengan penjadwalan perusahaan kondisi aktual. Diharapkan usulan algoritma penjadwalan dapat memenuhi kebutuhan perusahaan.

Creator(s)
  • (25416024) DAVIN HARIYANTO
Contributor(s)
  • Tanti Octavia → Advisor 1
  • Iwan Halim Sahputra → Advisor 2
  • Siana Halim → Examination Committee 1
  • I Nyoman Sutapa → Examination Committee 2
Publisher
Universitas Kristen Petra; 2020
Language
Indonesian
Category
s1 – Undergraduate Thesis
Sub Category
Skripsi/Undergraduate Thesis
Source
Skripsi No. 01022317/IND/2020; Davin Hariyanto (25416024)
Subject(s)
  • PRODUCTION PLANNING
  • PRODUCTION SCHEDULING
File(s)

Similar Collection

by creator, contributor, or subject